Cara Saya Bermain PTC

Cara Saya Bermain PTC


 

Sebenarnya banyak sekali metode atau cara saya mendapatkan uang di internet, salah satunya adalah dengan PTC atau lebih dikenal dengan Paid To click.
Di PTC anda dibayar hanya dengan surfing advertising atau melihat link sponsor yang telah disediakan oleh website PTC.
Banyak sekali PTC di internet, akan tetapi anda harus hati-hati karena banyak sekali PTC yang Scam atau tidak mau membayar membernya.
Bayangkan jika anda setiap hari meluangkan waktu meskipun hanya beberapa menit saja untuk mengklik advertising yang disediakan PTC tetapi ternyata uang yang anda hasilkan tidak dapat anda ambil.
Oleh karena itu disini saya akan memberitahukan kepada anda PTC yang saya ikuti dan sudah membayar para membernya.
Memang uang yang dihasilkan dari mengklik iklan-iklan sedikit jumlahnya, tapi ingatlah tentang kata mutiara
“sedikit demi sedikit lama-lama jadi bukit”
Dan memang benar kata-kata mutiara tersebut bukanlah hanya seketar kata indah saja, tapi kata-kata tersebut sangat benar.
Anda mungkin tahu tentang penjual dipasar atau toko-toko, mungkin anda belum tahu berapa keuntungan dari tiap barang yang dia jual, keuntungan dari setiap barang yang dia jual hanya sekitar Rp. 50,- sampai Rp. 1000,- saja.
Tetapi karena keuntungan tersebut berkali-kali jadinya banyak.
Begitu juga dengan hasil dari PTC, keuntungannya kecil akan tetapi jika ditelateni dan join dengan banyak PTC tentu hasilnya bisa buat hidup sehari-hari.
Bahkan seorang Upline saya di sebuah PTC mampu menghasilkan 1000$ sebulan.
Itu mungkin bisa saja terjadi dengan saya atau anda jika kita benar-benar telaten dan mau melakukannya.

Ikuti Link Berikut Untuk Melihat Situs PTC Yang Saya Ikuti:

Daftar PTC Bayar Bitcoin


Baca Juga:
1
2
Alternatif Adsense Terbaik
3
Rekomendasi situs PTC Terbaik
4
4 Situs Pemendek Url Berbayar Terbaik
5
AdNow Vs PayClick, Peluang dapat uang dari blog
6
CPMAffiliation Vs ShmokiAds, Dapat uang dari blog
7
Popcash Vs PopAds, Dapat uang dari blog

Previous
Next Post »

ConversionConversion EmoticonEmoticon

Note: Only a member of this blog may post a comment.